Partners

Aksi Literasi 2 Perpustakaan Ainun Habibie: Mendorong Minat Baca di Kalangan Remaja

Kabar Aksaramaya Sabtu, 28 Oktober 2023, MAN Insan Cendekia Pekalongan menyelenggarakan kegiatan Aksi Literasi 2 Perpustakaan Ainun Habibie tahun 2023. Acara yang diadakan di Gedung Serba Guna (GSG) MAN IC Pekalongan tersebut ditujukan sebagai bentuk implementasi surah Al-Alaq. Sebab dalam Al-Qur’an sendiri, Allah telah mengingatkan… Read More »Aksi Literasi 2 Perpustakaan Ainun Habibie: Mendorong Minat Baca di Kalangan Remaja

Menyambut Era Digital: DPK Kulon Progo Adakan Parade Sosialisasi iKulonProgo di 3 Sekolah

Kabar Aksaramaya Dalam rangka meningkatkan literasi anak-anak sekolah, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Kulon Progo melaksanakan kegiatan sosialisasi aplikasi iKulonprogo ke beberapa sekolah selama dua hari. Aplikasi iKulonprogo sendiri merupakan aplikasi perpustakaan digital hasil kerja sama dengan Aksaramaya. Sosialisasi pertama diadakan di SMA N 1… Read More »Menyambut Era Digital: DPK Kulon Progo Adakan Parade Sosialisasi iKulonProgo di 3 Sekolah

Mendukung Kemajuan Kabupaten Demak melalui Kerja Sama Pemanfaatan Aplikasi iDemak

Kabar Aksaramaya Selasa, 24 Oktober 2023, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Demak melangsungkan penandatanganan MOU kerja sama dengan Aksaramaya terkait pemanfaatan aplikasi iDemak sebagai penunjang Smart City. Selain itu, pada kesempatan yang sama juga diadakan rapat koordinasi penandatanggan dokumen kerja sama daerah Kabupaten Demak. Kegiatan… Read More »Mendukung Kemajuan Kabupaten Demak melalui Kerja Sama Pemanfaatan Aplikasi iDemak

Menggali Minat Baca dengan DiarySumsel: 800 Buku dalam Genggaman

Kabar Aksaramaya Pada upayanya dalam meningkatkan minat membaca buku kepada masyarakat, utamanya di bidang perkembangan literasi anak ketika kemajuan digitalisasi dan teknologi. Pemerintah Provinsi Sumatra Selatan (Pemprov Sumsel) telah menghadirkan aplikasi DiarySumsel sejak 2020 lalu. Menurut Khoiriyyah selaku Kepala Bidang Layanan Otomasi dan Kerjasama Perpustakaan… Read More »Menggali Minat Baca dengan DiarySumsel: 800 Buku dalam Genggaman

IAKN Ambon Jadi Institut Agama Kristen Pertama yang Punya E-Library

Kabar Aksaramaya Senin, 16 Oktober 2023, guna meningkatkan layanan perpustakaan go digital dan meningkatkan minat baca mahasiswa. Maka Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Ambon mengadakan kegiatan peluncuran aplikasi perpustakaan digital bernama iLibrary IAKN Ambon di gedung auditorium kampus IAKN Ambon. Pada kegiatan launching aplikasi iLibrary… Read More »IAKN Ambon Jadi Institut Agama Kristen Pertama yang Punya E-Library

Kedaireka Academy Sukses Gelar Pelatihan Penulisan Buku Ajar: Bisa Lanjut Part 2 Nih!

Kabar Aksaramaya Sabtu, 7 Oktober 2023, Kedaireka Academy menyelenggarakan sebuah kegiatan Pelatihan Penulisan Buku Ajar yang menggandeng Penerbit Deepublish dan Aksaramaya. Kegiatan pelatihan tersebut diselenggarakan di Aksaramaya Space Jalan Monumen Perjuangan TNI AU No 93, Krobokan, Tamanan, Kec. Banguntapan, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta.  Kegiatan pelatihan… Read More »Kedaireka Academy Sukses Gelar Pelatihan Penulisan Buku Ajar: Bisa Lanjut Part 2 Nih!